Tuesday, April 27, 2010

MA Crossover Trading....

MA Crossover Trading....

Ide Crossover Trading pak David bagus sekali.....

Embah cari cari info tentang Crossover Trading yang dipakai dan menemukan type2 MA Crossover Trading:

1. Double Crossover method:
- Kombinasi EMA5/EMA20 dan EMA 10/EMA40
- Buy signal: EMA5 cross EMA20
- Uptrend signal: EMA10 cross EMA40

2. Triple Crossover method
- Kombinasi EMA4/EMA9/EMA18
- Buy signal alert: EMA4 cross EMA9 dan EMA18
- Confirmed Buy signal: EMA9 cross EMA18

Pak David,

Embah dapatkan bahwa MESSAGE yg TERPENTING dari MA system adalah TREND identification dan BUKAN MA Crossover.

MA Crossover harus diikuti dengan TREND IDENTIFICATION, jika TREND tidak terbentuk maka MA Crossover TIDAK ADA HASILNYA !!!

MA CROSSOVER adalah ALERT akan terjadi TREND tapi TIDAK SELALU TREND tsb terbentuk, jadi GRADIENT dari MA20, MA50 harus menjadi positif sesudah MA CROSSOVER.

Inilah yg membuat MA CROSSOVER GAGAL, karena menganggap MA CROSSOVER adalah signal beli yg pasti menghasilkan untung

Note:
- Tulisan diatas adalah pemikiran embah dan bukan dari buku, jadi coba diCHECK apakah pemikiran embah itu benar atau tidak ?

Sesudah Crossover, kita TETAP harus menentukan apakah TREND terbentuk atau tidak, jika tidak terbentuk maka akan gagal...

Bullish Trend = Terbentuk Higher High dan Higher Low Bearish Trend = terbentuk Lower High an Lower Low

Jadi pake Penggaris Goceng saja karena termurah, tersimple dan terbaik... hehehe...

No comments:

Post a Comment