Thursday, November 10, 2011

US MARKET: Possibility of Wave C

- Pada saat keadaan ekonomi buruk maka market akan koreksi
- Menurut teori Elliott Wave, market akan koreksi dalam bentuk ABC, A turun, B naik dan C turun
- Wave A coklat turun bisa dilihat pada gambar dengan struktur abc merah
- Wave B coklat naik terlihat GAGAH, yaitu pola TYPICAL dari bursa yang dibandarin pada market yg bearish.

Apakah Wave B sudah selesai ?:
- Wave B SUDAH mencapai upper line dari downtrend channel merah
- Wave B SUDAH mencapai target EXOTIC Fibo 78% dari Wave A, disebut exotic karena ini sudah naik diatas normal mengingat keadaan ekonomi yg buruk.
- Index tidak berhasil membentuk NEW HIGH, titik 2 lebih rendah dari titik B?

Dari fakta2 diatas bisa diambil kesimpulan sementara bahwa Wave B coklat sudah berakhir.

Sesudah Wave B berakhir maka Wave C turun akan berjalan:
- Struktur Wave C bisa korektif ABC atau impulse 12345, umumnya 12345
- Pada gambar terlihat wave 1 dan 2 sudah terbentuk.
- Baby wave 3 mulai terjadi tadi malam, Dow -3,2% dan SP500 -3,6%

Apa konfirmasi Wave C sudah berjalan ?:
- Jika index jatuh dibawah wave 1 maka wave 3 of C confirm.

Apa konsekwensi dari Wave C? :
- Dengan tool penggaris Goceng coklat, terlihat target penurunan cukup dalam yaitu lingkaran merah (lihat gambar)
- Dari target Elliott Wave: Wave C umumnya lebih rendah dari Wave A

Lampiran: Grafik analisa Penggaris Goceng + Elliott Wave untuk DJI dan SP500

SP500:

- http://www.obrolanbandar.com/pisgspcwc.png

Dow:

- http://www.obrolanbandar.com/pisdjiwc.png

Wave C itu bisa sepanjang Wave A tapi bisa panjang sekali seperti pada thn 2008.... Tapi nanti deh ngomonginnya kalo Wave C sudah confirm ....

No comments:

Post a Comment