Monday, July 23, 2012

STUDY CASE: Pengaruh Kemiringan EMA terhadap SUCCESS RATIO dari Stock Pick



Dalam test ini: 7 independent variable ditest dengan kondisi yg SAMA yaitu pada hari yg SAMA (yaitu keadaan dimana index naik selama seminggu), jadi jelas ini test yg OBJECTIVE .... tapi jelas jumlah Test masih kurang ....

Dengan Metoda Gradient dan Angulasi EMA maka GOLDEN CROSS menjadi USANG karena Gradient dan Angulasi memberikan INFO YG LEBIH...

Tapi karena BANYAKNYA orang yg pake metode GC maka EFEKnya akan menjadi LEBIH BESAR dari sewajarnya ... jadi ini masih harus kita perhitungkan dalam OBP...

Kita SAMAKAN dulu definisi GOLDEN CROSS....

- http://www.investopedia.com/terms/g/goldencross.asp#axzz21L5vzsq9

Jadi GOLDEN CROSS adalah CROSSING EMA yg SHORT TERM pada EMA yg LONG TERM ....

Jadi kemungkinannya:
1. EMA5 crossing EMA20
2. EMA5 crossing EMA50
3. EMA5 crossing MA200
4. EMA20 crossing EMA50
5. EMA20 crossing MA200
6. EMA50 crossing MA200

Pada Report OBP, EMA Crossing ini SUDAH disediakan untuk pada kolom H.
1. EMA5 Crossing EMA20
2. EMA20 Crossing EMA50
3. EMA50 crossing MA200

- Jika terjadi CROSSING KEBAWAH maka kolom itu isinya C
- Jika terjadi CROSSING KEBAWAH maka kolom itu isinya D

OBP menyediakan INFO PLUS soal GOLDEN CROSSING karena, dengan contoh:
- CROSSING EMA50 keatas terhadap EMA200 menunjukan keadaan yg FAVOR pada bullish
- Semua CROSSING disebut GOLDEN CROSS padahal Crossing yg terjadi bisa LEMAH, SEDANG atau KUAT... Jadi istilah GOLDEN CROSSING tidak tepat harusnya ada COPPER Crossing, SILVER Crossing dan GOLDEN Crossing... hehehe...
- Dengan Report OBP, anda bisa melihat GRADIENT dan ANGULASI EMA untuk mengukur KEKUATAN SHORTER EMA menembus LONGER EMA ...
- KEKUATAN PENEMBUSAN atau BREAKOUT ini sangat penting untuk mendapatkan LEVEL BERAPA KUAT BULLISH yg terjadi jadi bukan sebatas INDO KWALITATIF FAVOR BULLISH tampa INFO KWANTITATIFnya...
- TANPA info KEKUATAN Crossing maka kemungkin KEGOCEK menjadi lebih besar.

Arti tanda2 tsb bisa anda lihat dibagian bawah...

- C: EMA crossing UP pada hari itu
- D: EMA crossing DOWN pada hari itu
- +: EMA short term DIATAS EMA long term
- -: EMA short term DIBAWAH EMA long term

$ artinya BAGUS dan # artinya JELEK

No comments:

Post a Comment